5 Selebrasi Gol yang Paling Ikonik, Nomor 2 Sempat Viral

Okezone
 Okezone - Thu, 07 Feb 2019 03:45
 Dilihat: 896
5 Selebrasi Gol yang Paling Ikonik, Nomor 2 Sempat Viral

SELEBRASI merupakan hal yang lumrah terlihat tiap kali seorang pesepakbola membobol gawang lawan. Beragam selebrasi dipamerkan, mulai dari yang biasa-biasa saja hingga luar biasa.

Biasanya, selebrasi luar biasa tersebut menjadi sangat ikonik. Sebab, selebrasi gol tersebut banyak diikuti para pencinta sepakbola sehingga menjadi viral. Selebrasi siapa saja?

Berikut 5 selebrasi gol yang paling ikonik:

5. Dybala Mask


Pemain andalan Juventus, Paulo Dybala, membuat selebrasi yang ikonik. La Joya -julukan Dybala membuat selebrasi yang diberi nama Dybala Mask (topeng Dybala).

Dalam selebrasi tersebut, Dybala menutup mulutnya dengan jari telunjuk dan ibu jari. Hal itu seakan-akan mulut Dybala sedang menggunakan topeng. Beragam orang pun mengikuti gaya selebrasi Dybala. Bahkan, bocah asal Iran pun mengikuti gaya selebrasi Dybala, tak lama setelah dirinya berhasil memasukkan bola ke lubang kecil.

Sumber: Okezone