Viral Benur Lobster Gara-Gara Penangkapan Menteri Edhy Prabowo, Berapa Harganya?
Media sosial ramai-ramai membahas benur lobster. Benur lobster tersebut jadi bahan perbincangan bersamaan dengan penangkapan Menteri Kelautan dan Perikanan Edhy Prabowo.
Ya, ada dugaan mencuat bahwa Edhy Prabowo ditangkap penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait dengan praktik ekspor benur lobster yang sebelumnya dilarang keras oleh Susi Pudjiastuti. Sebab benur lobster akan menjadi lobster yang harganya sangat mahal.
Okezone coba menyelidiki berapa harga hewan kontroversial ini di Alibaba. Dalam laman tersebut, harga yang ditawarkan penjual untuk satu kilo benur ialah 12 USD atau sekitar Rp170 ribu. Diterangkan di sana, minimal pembelian itu 500 kilogram.
Bahkan, di suplier lain harga benur lobster per kilogramnya sangat murah, berkisar Rp7 ribuan hingga Rp14 ribuan per kilogram dengan minimal pembelian 10 kilogram.
Di sisi lain, Mantan Menteri KKP Susi Pudjiastuti pernah menjelaskan alasannya tidak memperbolehkan praktik ekspor benur lobster ini. Menurut Susi Pudjiastuti, benur tidak boleh ditangkap karena akan mengancam keberlanjutan komoditas tersebut di berbagai kawasan perairan Indonesia.
Ia pun menjelaskan bahwa penjualan benur lobster merugikan karena nilai jualnya terlampau kecil jika dibandingkan dengan nilai jual lobster dewasa. Ya, untuk benur lobster itu dihargai Rp3.000 hingga Rp30.000 per ekor.
Susi berharap, biarkan benur lobster berkembang dan tumbuh besar karena nilai ekonominya semakin tinggi. Hal tersebut dia sampaikan dalam unggahan video Instagram pribadinya pada 2019.
Baca juga: 3 Potret Yuri MasterChef Indonesia Jadi 'Model', Netizen: So Sensual!
"Lobster yang bernilai ekonomi tinggi tidak boleh punah hanya karena ketamakan kita untuk menjual bibitnya dengan harga seperseratusanya pun tidak," kata Susi di video tersebut.
Yakob Sayuri dan Yance Sayuri Perkuat Timnas Indonesia, Netizen Doakan agar Tak Cedera Lagi
Okezone - Sat, 02 Nov 2024
Heboh Anggur Muscat Diduga Beracun, Wamentan Buka Opsi Stop Impor
Okezone - Thu, 31 Oct 2024
FIFA Ubah Aturan Sepakbola karena Strategi Timnas Indonesia yang Bikin Heboh?
Okezone - Mon, 04 Nov 2024
Masyarakat Indonesia Heboh Rafael Struick Nyekor untuk Brisbane Roar: Selanjutnya Starter!
Okezone - Fri, 01 Nov 2024
Netizen Heboh, Ada Denny Caknan di Laga Barcelona vs Espanyol
Okezone - Mon, 04 Nov 2024
Maarten Paes Sudah Berangkat ke Tanah Air Jelang Duel Timnas Indonesia vs Jepang, Netizen: Semangat Betul Bang Paes!
Okezone - Tue, 05 Nov 2024
Kisah Lucu Andrea Iannone Buru-Buru Jawab Tawaran dari Valentino Rossi Gara-Gara HP-nya Mati
Okezone - Fri, 01 Nov 2024
FC Twente Unggah Video Khusus Bintang Timnas Indonesia Mees Hilgers, Langsung Banjir Komentar Netizen: Tahu Aja Kita Kangen
Okezone - Fri, 01 Nov 2024
Kapten Timnas Indonesia Jay Idzes Banjir Pujian Usai Nyaris Cetak Assist Berkelas saat Lawan Inter Milan, Netizen: Nerazzurri Boleh Bungkus!
Okezone - Mon, 04 Nov 2024
Segini Harta Kekayaan Jaksa Agung Abdul Qohar yang Viral Usai Pakai Jam Audemars Piguet Seharga Rp1 Miliar
Okezone - Wed, 06 Nov 2024
-
Kenalkan 4 Janda Cantik yang Viral Cari Suami Baru
AKU SIAP IMAMU YA DK
...Sat, 08 Dec 2018 17:40 -
Kenalkan 4 Janda Cantik yang Viral Cari Suami Baru
AKU SIAP IMAMU YA DK
...Sat, 08 Dec 2018 17:39 -
Curhatan Wanita Ditipu Peminjam Kartu E Toll Ini Jadi Viral, Ungkap Modus Baru Penipuan di GTO
wah harus hati2 nih kl ada yg pinjam ...Thu, 19 Oct 2017 04:08 -
Gombalan Maut Driver Ojol ini Bikin Customer Nggak Bisa Berkata-Kata, Sa Ae lu Bang!
Dasar driver modussssss hahahaha ...Tue, 10 Oct 2017 03:57