Dapat Surat dari Penumpang, Kisah Haru Pramugari Ini Viral

winnetnews
 winnetnews - Tue, 12 Jan 2021 05:30
 Viewed: 706
Dapat Surat dari Penumpang, Kisah Haru Pramugari Ini Viral

Winnetnews.com - Baru-baru ini, seorang pengguna Twitter membagikan sebuah kisah mengharukan dari salah satu temannya yang bekerja sebagai pramugari. Pemilik akun Twitter @indriareski_, mengunggah sebuah surat yang didapat temannya dari seorang penumpang di pesawat.

Surat yang ditulis dalam secarik kertas tersebut, diketahui diberikan oleh seorang anak kecil yang saat itu sedang berpergian menggunakan pesawat.

Dalam surat tersebut, anak itu menuliskan doa dan memberikan semangat kepada pramugari serta pramugara

Read More...

Source: winnetnews