Cuitan Kocak Iwan Fals Soal Viral Dentuman Krakatau

winnetnews
 winnetnews - Sat, 11 Apr 2020 07:45
 Viewed: 446
Cuitan Kocak Iwan Fals Soal Viral Dentuman KrakatauWinnetnews.com - Musisi Iwan Fals juga turut memperhatikan peristiwa mengenai dentuman yang terjadi pada Jumat 10/4/2020 malam.

Sambil berkelakar, ia nampak terkejut dengan informasi yang menyebut bunyi misterius yang diduga berasal dari gunung yang berada di Lampung itu terdengar hingga kawasan Depok.

"anak krakatau meletus terdengar sampai ke depok, gimana orangtuanya ya," ujar Iwan Fals di akun Twitternya.

...anak krakatau meletus terdengar sampai ke depok, gimana orangtuanya ya...

- (@

Read More...

Source: winnetnews