Resep Masakan Daerah Murah Meriah : Gudeg Ceker Khas Solo

Perempuan.com
Viewed: 5993
Resep Masakan Daerah Murah Meriah : Gudeg Ceker Khas Solo
Perempuan.com-Dears, untuk kamu penyuka makanan manis pastinya gudeg bisa jadi salah satu makanan favorit. Gudeg yang dalam bahasa Jawanya itu disebut gudheg adalah salah satu makanan khas Yogyakarta dan Jawa Tengah yang sangat terkenal. Eits, tapi tunggu dulu bukan gudeg Jogja yang akan kita buat melainkan gudeg ceker khas kota Solo. Tidak perlu jauh-jauh ke Solo, saat ini sudah ada beberaparumah makan dan restoran yang menyajikan gudeg dalam daftar menunya. Tapi, untuk kamu yang ingin membuat masakan ini langsung pun bisa dicoba kok. Berikut ini adalah resep dan cara membuat gudeg ceker khas Soloyang bisa kita buatdi rumah.
Category: Main Dishes

Ingredients

  • 10 potong ceker ayam, cuci bersih
  • 500 gram nangka muda, kupas, potong sedang
  • 400 ml air kelapa
  • 500 ml santan kental
  • 2 lembar daun jati
  • 100 gram gula merah
  • 4 lembar daun salam
  • 2 cm lengkuas, memarkan
  • 5 siung bawang putih
  • 6 butir kemiri, sangrai
  • 1 sdt ketumbar, sangrai
  • 1 sdt garam
  • 10 butir bawang merah

Cara membuat :

1. Rebus nangka muda yang telah dipotong-potong dengan air kelapa selama kurang lebih 15 menit. Angkat lalu sisihkan.

2. Siapkan panci dan daun jati. Kemudian alasi bagian dasar panci dengan daun jati.

3. Masukkan setengah bagian nangka muda yang telah direbus dan setengah bagian bumbu halus ke dalam panci yang telah dialasi daun jati.

4. Setelah bagian pertama masuk ke dalam panci, tuang kembali sisa nangka muda dan bumbu halus di atasnya.

5. Tambahkan gula merah, santan,nangka, ceker, masak dengan api kecil sambil sesekali diaduk sampai santan menyusut dan nangka matang.

Notes

Gudeg ceker ini akan sangat nikmat disajikan selagi hangat. Dears, untuk penyajian kamu juga bisa menambahkan bawang goreng di atas gudeng ceker yang telah dimasukan dalam mangkok.

0 Review

0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
Sorry, there are no review. Please write your review below.
Write a Review
Rating:
*
Headline:
*
Details:
*
Pros:
 
Cons:
 
 
 
Security Code:
*
 
 
Please type the above letters.
 
 
FirstPrev1NextLast
Submit Recipe
Promotion Calendar
MEDIA COVERAGE
Kompas
Detikcom
Liputan6
Tempo
OkeZone
KabarBisnis
TeknoJurnal
GoodNewsFromIndonesia
WartaKotaLive
TDWClub
IndonesiaKreatif
DailySocial
TheJakartaPost
BisnisIndonesia
Bloomberg
Reuters
CrackBerry
Yahoo
CBSMoneyWatch
MarketWatch
AFP
AboutDotCom
CentroOne
DreamersRadio