Katsu Tahu

Okezone
Viewed: 9855
Katsu Tahu
Salah satu makanan paling disukai oleh anak-anak maupun orang dewasa, yaitu katsu. Teksturnya yang krispi di luar, dan juicy di dalamnya. Makanan ini bisa dijadikan lauk sebagai teman nasi, atau camilan. Tahukah Anda, katsu tak hanya terbuat dari daging ayam. Tahu juga bisa digunakan sebagai gantinya, selain itu cocok juga bagi yang sedang diet. Dikutip dari instagram @resep_masakankekinan, berikut ini bahan-bahan dan cara membuat katsu tahu, yang bisa Anda buat di rumah.
Category: Main Dishes

Ingredients

  • 4 buah tahu kotak kuning /putih.
  • 2 siung bawang putih, haluskan.
  • 6 sendok makan tepung terigu.
  • 1/2 sendok teh teh lada bubuk.
  • Secukupnya garam dan kaldu jamur bubuk.

Bahan untuk baluran:

Secukupnya tepung terigu.
1 butir telur, kocok lepas.
Semangkuk tepung panir yang orange.

Cara membuatnya:

Pertama-tama haluskan tahu, tambahkan bawang putih, lada, garam, kaldu bubuk aduk rata.
Kemudian tambahkan enam sendok makan terigu, aduk rata.
Baluri tangan dengan tepung, ambil secukupnya adonan, kepal-kepal bentuk pipih panjang, seperti bentuk kats (jangan terlalu besar bentuknya karena rawan patah).
Lalu balur adonan yang telah dibentuk tadi dengan tepung, celupkan dalam kocokan telur dilanjutkan gulingkan di tepung panir secara perlahan, karena mudah hancur atau patah.
Setelah itu istirahatkan dalam kulkas minimal 10 menit.
Goreng sampai warnanya kecoklatan dengan minyak panas tetapi api kecil. Angkat, tiriskan, potong-potong sajikan dengan cocolan saus dan mayones.

0 Review

0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
Sorry, there are no review. Please write your review below.
Write a Review
Rating:
*
Headline:
*
Details:
*
Pros:
 
Cons:
 
 
 
Security Code:
*
 
 
Please type the above letters.
 
 
FirstPrev1NextLast
Submit Recipe
Promotion Calendar
MEDIA COVERAGE
Kompas
Detikcom
Liputan6
Tempo
OkeZone
KabarBisnis
TeknoJurnal
GoodNewsFromIndonesia
WartaKotaLive
TDWClub
IndonesiaKreatif
DailySocial
TheJakartaPost
BisnisIndonesia
Bloomberg
Reuters
CrackBerry
Yahoo
CBSMoneyWatch
MarketWatch
AFP
AboutDotCom
CentroOne
DreamersRadio