Resep Tumis Cumi

Liputan6
Viewed: 3858
Resep Tumis Cumi
Untuk membuat menu makan siang tumis cumi, Anda hanya perlu mempersiapkan beberapa bahan selain cumi. Tak menghabiskan banyak waktu, Anda dapat membuatnya sebelum memulai kesibukkan.
Category: Main Dishes

Ingredients

  • 250 gram cumi, bersihkan kemudian potong sesuai selera
  • 1 buah jeruk nipis
  • 1 buah tomat, iris jadi enam
  • Minyak goreng, secukupnya

Bumbu:

3 siung bawang putih, cincang halus

6 siung bawang merah, cincang halus

2 buah cabai merah, haluskan

5 buah cabai rawit, iris serong

Garam, secukupnya

Gula, secukupnya

Penyedap masakan, secukupnya

Cara Memasak:

1. Cuci bersih cumi, buang tintanya lalu potong-potong sesuai selera.

2. Lumuri cumi dengan air jeruk nipis, diamkan beberapa menit kemudian cuci lagi sampai bersih. Ini bertujuan mengurangi aroma amis pada cumi.

3. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.

4. Tambahkan cabai rawit, cabai merah serta garam, gula dan penyedap secukupnya.

5. Masukkan cumi ke dalam wajan, aduk rata.

6. Tambahkan tomat dan aduk rata. Masak sebentar hingga cumi matang, koreksi rasa, angkat jika sudah matang.

7. Sajikan bersama nasi putih hangat. Selamat mencoba.

0 Review

0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
0 Reviews
Sorry, there are no review. Please write your review below.
Write a Review
Rating:
*
Headline:
*
Details:
*
Pros:
 
Cons:
 
 
 
Security Code:
*
 
 
Please type the above letters.
 
 
FirstPrev1NextLast
Submit Recipe
Promotion Calendar
MEDIA COVERAGE
Kompas
Detikcom
Liputan6
Tempo
OkeZone
KabarBisnis
TeknoJurnal
GoodNewsFromIndonesia
WartaKotaLive
TDWClub
IndonesiaKreatif
DailySocial
TheJakartaPost
BisnisIndonesia
Bloomberg
Reuters
CrackBerry
Yahoo
CBSMoneyWatch
MarketWatch
AFP
AboutDotCom
CentroOne
DreamersRadio