Fans Jisoo BLACKPINK Kirim 6 Truk Protes ke Gedung YG Entertainment, Netizen Bingung!

winnetnews
 winnetnews - Fri, 19 Mar 2021 08:01
 Dilihat: 475
Fans Jisoo BLACKPINK Kirim 6 Truk Protes ke Gedung YG Entertainment, Netizen Bingung!

Winnetnews.com - Fans Jisoo BLACKPINK baru-baru ini mengirim truk protes ke kantor YG Entertainment. Jisoo Bar China mengirimkan total 6 truk ke kantor agensi. Truk-truk tersebut membawa berbagai pesan yang menuntut agensi agar memperlakukan Jisoo lebih adil dalam hal pekerjaan.

Pasalnya, fans Jisoo menilai YG Entertainment dianggap telah gagal dalam mengambil tanggung jawab atas promosinya. Beberapa pesan di LED truk tersebut berbunyi, "Perlakukan Jisoo dengan adil" hingga "Mengabaikan promosi dan pemasaran Jisoo".

Read More...

Sumber: winnetnews