Big Hit Label & Universal Music Group Akan Debutkan Boygroup Baru, Netizen Kritik Agensi BTS

winnetnews
 winnetnews - Thu, 18 Feb 2021 05:21
 Dilihat: 460
Big Hit Label & Universal Music Group Akan Debutkan Boygroup Baru, Netizen Kritik Agensi BTS

Winnetnews.com - Big Hit resmi mengumumkan kerjasama dengan Universal Music Group di acara presentasi bersama dari Big Hit Labels dan Universal Music Group. Acara tersebut ditayangkan di platform live streaming digital VenewLive pada 17 Februari 2021.

Sir Lucian Grange, ketua dan CEO Universal Music Group, mengungkapkan, "Universal Music Group dan Big Hit akan mendirikan usaha gabungan untuk menampilkan proyek artis global."

Sir Lucian Grange menyebut bahwa artis di bawah naungan Universal Music Group akan

Read More...

Sumber: winnetnews