10 Momen Viral di Lebaran 2024, Ketiduran di Jalan hingga Bocil Pipis saat Salat Ied
LEBARAN alias Idul Fitri tahun 2024 disambut dengan penuh suka cita oleh seluruh umat muslim di dunia, tidak terkecuali di Indonesia. Hari istimewa ini tidak hanya dihiasi dengan sakralnya momen ibadah hingga hangatnya momen silaturahmi, namun juga menyisakan banyak cerita unik dan lucu.
Seperti tahun-tahun sebelumnya, ada saja kejadian unik dan 'kocak' selama perayaan lebaran berlangsung. Mulai dari jamaah yang ketiduran saat shalat Ied, hingga ada 'bocil' yang tiba-tiba 'pipis' alias buang air kecil di tengah-tengah jamaah yang sedang shalat Ied.
Nah, berikut daftar Lebaran Core 2024 yang dirangkum MNC Portal dari berbagai sumber.
1. Ketiduran saat sholat Ied
Momen jamaah ketiduran saat melaksanakan ibadah shalat Idul Fitri kembali terjadi di lebaran tahun ini. Sepertinya, kebiasaan ini masih kerap terjadi setiap momen lebaran.
Pasalnya, saking ngantuknya, beberapa jamaah berikut tampak sampai ketiduran, bahkan saat para jamaah lain sudah bubar meninggalkan lokasi shalat Ied.
2.'Nyungsep' di selokan saat hendak sholat Ied
Momen sial dialami oleh seorang bapak-bapak saat hendak masuk masjid untuk melaksanakan shalat Ied. Pasalnya, saat melewati sebuah selokan, bapak berjubah putih dan bersorban itu tiba-tiba terpeleset hingga terjungkal ke dalamnya.
3. Terpeleset di lumpur saat pulang sholat Ied
Nasib sial juga dialami oleh seorang pemuda saat akan pulang pasca shalat Ied. Pasalnya, saat melewati jalanan tanah yang berlumpur, sepeda motor yang ia bawa tampak tergelincir.
Padahal, ia sengaja tidak menyalakan mesinnya dan tampak menjalankannya dengan kedua kakinya. Namun sial, ia justru ikut terpeleset bersama sepeda motornya.
4. Pakai peci setinggi harapan orangtua saat sholat Ied
Outfit unik masyarakat Indonesia di momen lebaran juga menjadi yang ditunggu-tunggu. Salah satunya seorang bapak berikut ini.
Meski mengenakan baju yang tampak normal berupa baju koko, namun, ia terlihat mengenakan peci yang tingginya sangat menjulang, bak setinggi harapan orangtua!
Gemas Lihat Respons Kocak PT KAI soal Ucapan Beckham Putra Kedinginan di Kereta, Netizen: Itu Dingin karena Persib Bandung di Puncak Min!
Okezone - Tue, 31 Dec 2024
Jawaban Ketum PSSI saat Dituduh Dirinya Ditekan Sejumlah Pihak untuk Memecat Shin Tae-yong dari Timnas Indonesia
Okezone - Mon, 06 Jan 2025
Media Malaysia Heboh Patrick Kluivert Segera Ditunjuk Jadi Pelatih Timnas Indonesia Gantikan Shin Tae-yong
Okezone - Mon, 06 Jan 2025
-
Kenalkan 4 Janda Cantik yang Viral Cari Suami Baru
AKU SIAP IMAMU YA DK
...Sat, 08 Dec 2018 17:40 -
Kenalkan 4 Janda Cantik yang Viral Cari Suami Baru
AKU SIAP IMAMU YA DK
...Sat, 08 Dec 2018 17:39 -
Curhatan Wanita Ditipu Peminjam Kartu E Toll Ini Jadi Viral, Ungkap Modus Baru Penipuan di GTO
wah harus hati2 nih kl ada yg pinjam ...Thu, 19 Oct 2017 04:08 -
Gombalan Maut Driver Ojol ini Bikin Customer Nggak Bisa Berkata-Kata, Sa Ae lu Bang!
Dasar driver modussssss hahahaha ...Tue, 10 Oct 2017 03:57