Siap Comeback, Netizen Kagumi Gaya Rambut Baru TWICE!

winnetnews
 winnetnews - Tue, 20 Oct 2020 07:50
 Viewed: 517
Siap Comeback, Netizen Kagumi Gaya Rambut Baru TWICE!

Winnetnews.com - Setelah lama dinantikan, TWICE akan kembali merilis album baru di tahun ini. Grup asuhan JYP Entertainment ini akan comeback merilis album bertajuk "Eyes Wide Open" pada 26 Oktober mendatang.

Jelang comeback, TWICE baru-baru ini muncul dalam acara televisi Jepang. Sayangnya, Jeongyeon tak bisa ikut tampil dalam acara tersebut karena masalah kesehatan sehingga mereka hanya muncul dengan formasi 8 member.

Menariknya, para member TWICE bikin penggemar pangling karena tampil dengan gaya rambut baru

Read More...

Source: winnetnews