Resmi Debut Solo, MV Ros BLACKPINK 'On the Ground' Panen Pujian Netizen

winnetnews
 winnetnews - Fri, 12 Mar 2021 06:41
 Viewed: 711
Resmi Debut Solo, MV Ros BLACKPINK 'On the Ground' Panen Pujian Netizen

Winnetnews.com - Ros BLACKPINK akhirnya resmi melakukan debut solo setelah lama ditunggu-tunggu fans. Ros menjadi member BLACKPINK kedua yang debut solo, setelah Jennie dengan single "SOLO" tahun 2018 lalu.

Rose merilis single album debut bertajuk "R" yang terdiri dari lagu berbahasa Inggris berjudul "Gone" dan title track "On The Ground". Ia ikut berpartisipasi dalam penulisan lirik untuk kedua lagu tersebut.

Single album "R" dan title track "On the Ground" dirilis pada 12 Maret pukul 2 PM KST atau 12.00 WIB.

Read More...

Source: winnetnews