Hilang 3 Tahun yang Lalu di Laut, Kondisi Kamera yang Ditemukan Bocah ini Mengejutkan

Rancahpost
 Rancahpost - Mon, 02 Apr 2018 03:31
 Viewed: 545
Hilang 3 Tahun yang Lalu di Laut, Kondisi Kamera yang Ditemukan Bocah ini Mengejutkan

RANCAH POST - Jika barang kesayangan hilang, rasanya memang sulit untuk diungkapkan. Sama halnya dengan seorang wanita yang kehilangan kameranya sejak tiga tahun yang lalu. Wanita yang bernama Serina Tsubakihara ini kehilangan kameranya saat scuba diving di pulau Ishigaki dekat Okinawa, Jepang bulan September 2015 lalu. Wanita tersebut menjatuhkan kameranya karena temannya yang kehabisan udara […]

Read More...

Source: Rancahpost