Berhasil Gagalkan Aksi Bunuh Diri Seorang Pemuda dengan Ciuman, Gadis Ini Banjir Pujian

Rancahpost
 Rancahpost - Tue, 13 Feb 2018 07:22
 Viewed: 1286
Berhasil Gagalkan Aksi Bunuh Diri Seorang Pemuda dengan Ciuman, Gadis Ini Banjir Pujian

RANCAH POST - Gadis muda asal Tiongkok banjir pujian dari para netizen dan juga publik karena aksinya mencegah seorang pemuda untuk bunuh diri. Uniknya lagi gadis tersebut menggagalkan aksi bunuh diri pemuda itu dengan sebuah ciuman sederhana. Gadis tersebut bernama Liu Wenxiu berusia 19 tahun. Awalnya gadis tersebut sedang melalui sebuah jembatan pejalan kaki. Ia […]

Read More...

Source: Rancahpost