Pengalaman mistis sudah menjadi hal yang wajar terjadi kala penggarapan film bergenre horor maupun thriller. Pasalnya, dengan nuansa mencekam, film-film jenis itu terkadang mengambil latar belakang di lokasi yang dikenal angker. Tak terkecuali film Psikopat.