Main Sekuel Film XXX, Ariadna Gutierrez Foto Bareng Vin Diesel
Wed, 09 Mar 2016 08:39
Miss Colombia 2015, Ariadna Gutierrez, sudah dipastikan bermain di sekuel film XXX. Juara kedua Miss Universe 2015 itu akan tampil di film XXX:The Return of Xander Cage yang dibintangi Vin Diesel.