Tak hanya di Korea Selatan, The Heirs juga merengkuh sukses di beberapa negara Asia lainnya. Cina misalnya yang berencana akan membuatkan versi layar lebar dari drama yang dibintangi oleh Lee Min Ho ini. Lalu, apa yang paling membedakan drama dan filmnya?