5 Alasan Ringgo dan Nirina Zubir Main Film Keluarga Cemara
Tue, 03 Oct 2017 08:39
Dilihat: 915
0

Bagi penikmat tontonan televisi era 90-an sampai awal tahun 2000, Keluarga Cemara merupakan tontonan wajib di televisi. Sinetron yang tayang pada 6 Oktober 1996 dan tamat pada 29 Agustus 2004 ini sudah melekat di hati masyarakat.
Judul Film: Keluarga Cemara


